Ganti oli mobil berapa bulan sekali? Ganti Oli Mobil Berapa Bulan Sekali? Jika mobil yang Anda gunakan berusia lebih dari sepuluh tahun, sering digunakan pada cuaca ekstrim, maka mengganti oli 3 bulan sekali bukan sesuatu yang salah. Seperti yang telah dijelaskan di atas tadi, ganti oli mesin tiap 3 bulan sekali memang dibolehkan, selama jarak tempuh mobil sudah menyentuh 10.000 km. Baca juga: Pada KM Berapa Ganti Oli Mobil Harus Dilakukan Demi Menjaga Performa?
Ganti Oli Mobil Tidak Harus Tiap 6 Bulan Ini Waktunya
Beberapa indikator dapat dijadikan acuan untuk ganti oli mobil, lho. Bagi kamu yang baru beli mobil dan sebelumnya belum pernah mengetahui seluk beluk perawatan mobil, pasti bertanya-tanya kapan saat yang tepat untuk ganti oli, tanda-tanda oli harus diganti, serta juga fakta dan mitos seputar ganti oli mobil. Sehingga ketika diberi oli baru, oli yang mengalir pada mesin adalah oli yang benar-benar bersih. Beberapa bengkel juga biasanya menawarkan paket ganti oli, jadi harga paket itu sudah termasuk pembelian oli baru dan jasa ganti oli. Mengingat ganti oli ini sangat penting untuk menjaga performa mesin mobil kamu, jadi jangan lupa ya untuk melakukan penggantian oli secara rutin.
Wajarkah Ganti Oli Mobil Setahun Sekali Jika Jarang Dipakai
Mobil yang jarang dipakai tidak berarti ganti oli mobil setahun sekali. Meskipun jarang digunakan, mobil harus tetap ganti oli mengikuti hitungan waktu pemakaian, yaitu 3 sampai dengan 6 bulan, bukan ganti oli mobil setahun sekali. Tips Ganti Oli pada Mobil yang Jarang DigunakanSebaiknya tidak melakukan ganti oli mobil setahun sekali saja. Tanda Sudah Harus Ganti Oli MobilMengingat ganti oli mobil setahun sekali tidak wajar, ini dia tanda-tanda kapan saatnya harus ganti oli. Demikian artikel tentang ganti oli mobil setahun sekali meskipun mobil jarang digunakan.
Panduan dan Aturan Mengganti Oli Mobil Sesuai KM
Oli mesin mobil atau pelumas mesin merupakan campuran oli dasar dan aditif yang berbentuk cairan kental. Karena fungsinya untuk merawat komponen mesin, maka oli mesin mobil juga perlu dicek berkala dan diganti. Aturan Ganti Oli Mobil Berdasarkan KMGanti oli mobil dapat dilihat dari berapa km mobil yang telah ditempuh. Oleh karena itu tidak bisa sembarang dan bukan sekadar dilihat dari ganti oli mobil berdasarkan berapa bulan sekali. Tanda-Tanda Mesin Mobil Harus Ganti OliAnda juga perlu tahu tanda-tanda bahwa mesin mobil Anda sudah harus ganti oli.
Mobil Jarang Pakai Kapan Waktu Ganti Oli Mesinnya
GridOto-Ada mobil yang jarang dipakai alias banyak nongkrong di garasi. “Kalau mobil tidak bergerak justru membuat oli mesin menjadi mengendap di karter atau bak oli, sebaiknya oli harus rutin bersirkulasi di dalam mesin,” ucap Bambang Sulistiyanto, Service Head Toyota Auto2000, Tebet, Jakarta Selatan. (BACA JUGA: Anjaaay, Sambil Santai Bedah Rahasia Speaker 3-Way)Walaupun jarak tempuh mobil tidak mencapai batas patokan jarak tempuh yang ditetapkan oleh pabrikan. “Jadi mobil yang jarang jalan atau mobil diam di garasi harus tetap melakukan pergantian oli dengan acuan waktu yang biasanya per 6 bulan,” papar Bambang. Pabrikan mobil selalu menetapkan batas penggantian oli berdasar jarak tempuh (kilometer) atau waktu (bulan).
Kapan Harus Ganti Oli Mobil
Sebaliknya, jangan juga terpaku pada interval ganti oli mobil setiap 6 bulan sekali. Faktor lain oli mobil harus digantiTernyata bukan hanya faktor waktu dan jarak tempuh yang menjadi patokan untuk mengganti oli mobil. Menurut Brahma jika kondisi mobil sering terjebak di kemacetan maka pemilik mobil harus sering-sering mengecek kondisi oli mesin. Terlebih jika usia mobil sudah di atas 5 tahun, sebaiknya rutin mengecek kondisi oli mesin melalui dipstick. “Jika kondisi volume oli pada dipstick sudah berkurang dari level minimum, dan terakhir ganti oli sudah lebih dari 2 bulan ada baiknya segera ganti oli.