Meski kata ECU sudah sangat populer di kalangan masyarakat otomotif tanah air, ada istilah lain yang kemudian muncul yang ‘setara’ dengan ECU. Kedua istilah ini sebenarnya sama-sama digunakan sebagai wakilan untuk sebuah piranti keras yang lengkap dengan software dan data pada sebuah mobil. Karena kita memandang ECU sebagai kontrol umum, maka akan ada pembagian ECU selain ECM yang mewakili kontrol pada sebuah mesin. Meski demikian, masih ada jenis ECU lain yang ada pada sebuah mobil terutama untuk mobil-mobil kelas atas yang sudah lengkap dengan berbagai fitur keamanan. So, sekarang kita tidak perlu khawatir lagi tentang apa itu ECU atau ECM.
ECU vs ECM vs PCM Bagaimana Hasilnya Teknisimobil com
Oleh karena itu, kita sering mendengar istilah ECU, ECM, atau PCM. Untuk itu kali ini kita akan membahas perbedaan ketiganya dalam ECU vs ECM vs PCM. ECM, PCM, dan ECU sebenarnya peranti yang diperuntukkan bagi pabrikan khusus saja. ECM atau engine control module biasanya menjadi kontrol untuk mobil yang disediakan untuk hampir semua peranti elektronika mobil atau sensor-sensor mesin mobil Anda. Untuk ECM atau dikenal dengan electronic control module, yang berarti bahwa semua bagian yang terkait dengan sistem elektronik akan dikontrol oleh ECM.
Apa perbedaan ECU dan ECM
ECU terdapat pada mesin mobil EFI atau biasa disebut dengan mobil injeksi. Bentuk dan letak ECU pun sangat bervariasi tergantung pada jenis dan merek mobil itu sendiri. Akan tetapi, kebanyakan mobil buatan Jepang, ECU ini terletak dibawah dashboard mobil bagian kiri.
Biar Enggak Salah Kaprah Begini Fungsi ECU di Sepeda Motor Injeksi
GridOto – Buat sobat yang motor injeksi, ada part bernama ECU (Engine Control Unit) atau pada motor Honda biasa disebut ECM (Engine Control Module). Sudah tahu belum fungsi ECU di motor berpengabut bahan bakar injeksi? Dijelaskan Ribut Wahyudi selaku Kepala Mekanik Honda Bintang Motor, Cinere, Depok, ECU punya fungsi seperti CDI (Capacitor Discharge Ignition) pada motor karburator. “Di motor injeksi, bisa dikatakan ECU itu sebagai ganti CDI,” beber Ribut. Jadi seperti itu fungsi ECU pada motor injeksi, sob.