Konsumsi Bbm Mazda 6 2013

F.YOSI New Mazda6 vs New Toyota Camry 2.5 V (Bag 3) Akomodasi dan Konsumsi BBM Siapa bilang pasar full sedan hanya diisi sekadar mobil nyaman namun membosankan? • (otomotifnet)F.YOSI New Mazda6 vs New Toyota Camry 2.5 V (Bag 3) Akomodasi dan Konsumsi BBMAKOMODASISepintas jika melihat dimensi panjang kedua full sedan tersebut, terlihat New Mazda6 lebih panjang dibanding New Camry. Jika memajukan jok depan kiri hingga mentok misalnya, panjang ruangnya mencapai 98 cm 4 cm di atas New Mazda6. Sedangkan panjang ruang bagasi New Mazda6 113 cm dengan jok belakang tertutup dan bila dilipat dapat dimaksimalkan hingga 210 cm.•AKOMODASI:New Mazda6 vs *New Toyota Camry 2.5 V **F.YOSI New Mazda6 vs New Toyota Camry 2.5 V (Bag 3) Akomodasi dan Konsumsi BBMKONSUMSIDilihat dari kapasitas mesin yang sama-sama menggunakan mesin 2.500 cc, konsumsi BBM keduanya memiliki perbedaan yang enggak jauh. Namun saat dipacu konstan pada kecepatan 100 kpj New Camry menang 0,1 km/liter dibanding New Mazda6, yakni 18,1 km/liter.•KonsumsiNew Toyota Camry 2.5 VDalam Kota 9,8 km/literLuar Kota 12 km/literKonstan 100 km/jam 18,1 km/literNew Mazda6Dalam Kota 10 km/literLuar Kota 12,5 km/literKonstan 100 km/jam 18 km/literKONSUMSI:New Mazda6 vs **New Toyota Camry 2.5 V *

Ini Hasil Tes Performa Mazda6 Estate Dibanding Versi Sedan

GridOto – Secara tampilan, Mazda6 Estate memang lebih besar ketimbang versi sedan, hal inilah yang mempengaruhi performanya. Saat kami tes menggunakan alat RaceLogic, akselerasi Mazda6 Estate sedikit lebih lamban dibanding versi sedan. Kalau Mazda6 mampu hasilkan 8,5 detik untuk parameter 0-100 km/jam, Mazda6 Estate 0,3 detik lebih lambat di angka 8,8 detik pada parameter yang sama. Sementara pada rute tol dengan kecepatan rata-rata 90 km/jam, konsumsi BBM Mazda6 Estate sama seperti versi sedan yakni 17,9 km/l. Ditambah lagi sama seperti versi sedan, Mazda6 Estate juga dilengkapi mode berkendara Sport, sehingga mesin menjadi lebih responsif terhadap injakan pedal gas.

Aug 2013 Mazda 6 2 0A konsumsi bbm mazda 6 2013

Kabar mengejutkan baru saja datang dari Mazda yang telah memutuskan akan menyuntik mati dua produk andalannya, Mazda CX-3 dan Mazda 6. Informasi ini diumumkan langsung oleh Mazda divisi Amerika Serikat (AS) tentang akan hilangnya Mazda CX-3 dan Mazda 6 sedan untuk tahun 2022. “Selama lebih dari 100 tahun, Mazda telah berhasil menemani kebutuhan konsumen yang terus berubah serta industri yang selalu berubah demi menghadirkan kendaraan berdesain indah yang menyenangkan untuk dikendarai. NamunPrasetyo 25.05.2021 Baca Lebih

Mazda6 Sekali Full Tank Sanggup Berlari 1 700 Km Lebih

ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT- Mazda membuktikan keiritan mesin diesel berteknologi SKYACTIV-D di mesin mobilnya. Lewat sebuah pengujian, Mazda6 atau yang disebut Atenza di Jepang mampu berlari mencapai 1.700 km lebih hanya dengan sekali mengisi penuh tangki bahan bakar.Tangki bahan bakar Mazda Atenza memiliki kapasitas hingga 62 liter.Pengujian SKYACTIV-D Mazda Atenza kali ini dilakukan oleh Shigeru Miyano, pakar efisiensi bahan bakar dan pemegang rekor Guinness untuk efisiensi bahan bakar serta Takuya Yura.Pengujian kali ini dilakukan 12-13 Juni lalu dengan dengan Mazda6 model standar dengan tidak ada tambahan aksesoris untuk menambah aerodinamis.Mobil hanya mengalami perubahan pada bagian ban yang sebelumnya menggunakan Bridgestone TURANZA 235/35 R19, diganti ban Yokohama BluEarth-As dengan ukuran yang sama.Untuk tantangan ini, Mazda6 dikendarai dengan gigi paling sering di gigi keenam. Hal ini untuk menjaga mesin di 1.200 sampai 1.500 RPM, dan berupaya menghindari kemacetan agar kecepatan bisa dijaga antara 60 sampai 80 km/jam.Hasilnya, mobil bisa dikendarai sejauh 1.723,8 km meski display di dashboard menunjukkan mobil masih bisa dikendarai lagi sejauh 257 km.Dengan kata lain, Mazda6 itu masih bisa dikendarai sampai 2.000 km dengan hanya 62 liter BBM diesel.Mobil pun kemudian mengisi BBM di SPBU dengan tambahan jarak menjadi total 1.735,5 km. Ketika mengisi BBM, ternyata membutuhkan sekitar 51 liter. Jadi dengan ini, konsumsi BBM Mazda6 mencapai 34,03 km per liter.

Konsumsi BBM Mazda 6 Elite Sedan Tampilan Mewah Mesin Berkelas

Konsumsi Bahan Bakar Mazda 6 Elite SedanMazda 6 Elite Sedan 2.0L tahun 2012 : 15,9 KM/L di dalam kota, dan 20,8 KM/L di luar kota. : 15,9 KM/L di dalam kota, dan 20,8 KM/L di luar kota. Mazda 6 Elite Sedan 1.5L SkyActive tahun 2013 : 15,9 KM/L di dalam kota, dan 18,9 KM/L di luar kota. Mazda 6 Elite Sedan 2.0L tahun 2015 : 15,4 KM/L di dalam kota, dan 16,7 KM/L di luar kota. Mazda 6 Elite Sedan 2.2L Diesel tahun 2015 : 20,3 KM/L di dalam kota, dan 25,6 KM/L di luar kota.

Mazda 6 Siap Diluncurkan di Indonesia

inby Ridwan HanifNew Mazda 6 yang mendapatkan banyak pujian dan penghargaan di seluruh dunia nampaknya mulai memunculkan sinyalemen peluncurannya di Indonesia. Hal ini juga ditegaskan oleh Astrid Ariyani Wijaya Marketing Manager PT MMI pada acara SKYACTIV Technology Unleash & Believe Dare to Challenge di Jakarta yang mengenalkan Mazda 6 Sedan di Indonesia. New Mazda 6 ini merupakan sedan pertama Mazda yang mendapatkan paket teknologi SKYACTIV. Nantinya mobil ini hanya akan diluncurkan dalam 1 tipe saja, yaitu pilihan model dengan mesin bensin 2.500 cc dengan 3 pilihan warna. Sudah menjadi ciri khas mesin SKYACTIV yang digunakan pada Mazda CX-5 untuk memiliki mesin berkompresi tinggi, di Mazda 6 terbaru ini memiliki kompresi mesin di angka 13:1.

Review Spesifikasi Kelebihan dan Kekurangan Mazda 6 Sedan Canggih dan Mewah dengan Mesin yang Bertenaga

Mengingat kebanyakan sedan premium dibanderol dengan harga mahal, pajak yang mahal, sparepart yang mahal, dan konsumsi BBM yang cenderung lebih boros dibandingkan dengan sedan berukuran lebih kecil. Namun, bagi anda yang menginginkan kenyamanan maksimal, fitur yang lengkap, dan prestis, anda dapat mencoba premium sedan. Baca Juga:- Review Spesifikasi, Kelebihan dan Kekurangan Mazda 6 Sedan – Canggih dan Mewah dengan Mesin yang Bertenaga- Review Spesifikasi, Kelebihan dan Kekurangan Toyota New Camry 2.5G, 2.5V, dan Hybrid (VX50 Model)- All New Mazda CX-9 Resmi Diluncurkan di Indonesia dengan Banderol Rp. Belum lagi desain bodi yang aerodinamis dengan bonnet yang panjang dan bagian belakang ala sedan coupe memberikan kesan sporty yang tak tergantikan. Pengendaliannya ketika menikung sangat baik untuk sebuah full-size sedan dan minim gejala bodyroll.

Related Posts

Kelemahan Mazda Bt 50

Masuk dalam segmen pick-up double cabin pesaing Mitsubishi Triton dan Toyota Hilux, Mazda BT-50 gen-2 secara resmi diperkelankan oleh Mazda Indonesia pada 2012. Punya Tampilan Atraktif dan…

Konsumsi Bbm Mazda Cx3

Otomotifnet – Akhir Maret 2021 lalu, PT Eurokars Motor Indonesia (PT EMI) menghadirkan varian baru SUV kompaknya, yakni New Mazda CX-3 Sport 1.5 L.Varian Sport ini mengusung…

Panjang Mazda Cx3

Update Maret 2021: Kurang dari setahun setelah penambahan varian, PT Eurokars Motor Indonesia (EMI) kembali melakukan revisi untuk varian CX-3. Varian Sport dan Pro menjadi opsi tersisa…

Penyakit Mazda Vantrend

Ulasan Spesifikasi dan Harga Mazda Vantrend – Mazda Vantrend merupakan satu-satunya stasion wagon yang hadir di Indonesia secara resmi. Karena mobil ini hanya hadir di tanah air,…

Apa Kelebihan Mazda Familia

Interplay saya baru aja laku, setelah ane pakai 5 tahun 5 bulan lamanyaselama saya pakai sih nggak menemukan kekurangannya. spidometer digital kalau rusak bisa diperbaiki sendiri, tutorialnya…

Transmisi Mazda 2 Matic

Salah satunya adalah penggunaan teknologi SKYACTIV di transmisi kendaraan.Transmisi berteknologi SKYACTIV yang dimiliki Mazda memiliki sejumlah kelebihan seperti lebih ringan, akselerasi yang baik, dan juga responsif. “Transmisi…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *